TIPS menulis CV curiculum vitae Pelaut yang baik dan benar
Selayaknya menulis CV adalah menulis dengan jujur dan benar semua aspek dan skill yang kita punyai kedalam satu format surat ataupun kolom kolom data,
jangan sesakali mengisi data dengan salah atau sengaja membuat pengalaman yang tidak benar,
contoh format CV pelaut di bawah ini
isilah semua data dokument anda dengan hati hati ,teliti nomer sertifikat dan ijasah
tanggal penerbitan sertifikat dan ijasah tangal expire sertifikat dan ijasah,
begitu juga dengan dokumen diri seperti passport dan buku pelaut pastikan semua nya masih valid atau berlaku sekurang kurang nya 12 bulan untuk ijasah,endorsement, certifikat proficiency, sertifikat radio dll
untuk data pribadi isilah dengan nama dan alamat yang valid ,terutama alamat email dan nomer telephon harus benar karena nantinya panggilan kerja mereka menghubungi lewat email ataupun telephon dan ada juga yang mengharuskan mempunyai akun skype , untuk video call dari perusahaan luar negeri,
data diri tambahan seperti tinggi badan ,golongan darah ukuran baju kerja dan safety shoes juga harus di cantumkan .dan juga keluarga yang bisa di hubungi seperti istri atau orang tua dengan alamat dan nomer telephon yang benar
untuk mengisi kolom pengalam atau sea service kita harus lebih teliti dan tepat nama kapal jenis kapal,grt dan nrt ,daerah pelayaran tanggal sign on ,tanggal sign off,dan terutama nama perusahan pelyaran harus valid atau benar ,ditambahkan dengan contact port captain atau crewing sebagai bahan reverensi perusaaahn untuk mnegeck valid atau tidak nya sebuah pengalaman kerja anda,atau bol;eh ditambahkan daerah projek kerja kapal tertentu seperti ARAMCO,ADNOC ,pertamina,Petronas, BP ,exxon dan lain lain diseuaikan dengan kebutuhan di mana anda akan melamar kerja
pengalaman kerja di darat boleh anda cantumkan asalkan ada hubungan nya denga dunia pelayaran seperti bekerja sebahi narine superintendent,port kaptain,port engineer, operasional marine, supervisi dermaga, pilot/pandu, dll
download pdf format CV pelaut :
0 comments:
Posting Komentar